Search This Blog

Jadwal dan Link Live Streaming Sepakbola Olimpiade 2020 Hari Ini - detikSport

Jakarta -

Berikut jadwal sepakbola Olimpiade Tokyo 2020 di nomor putra pada hari ini, Sabtu (31/7/2021), lengkap dengan link live streaming rangkaian pertandingan tersebut.

Cabang sepakbola putra di Olimpiade Tokyo 2020 sudah memasuki fase gugur. Tinggal delapan tim tersisa untuk memperebutkan medali.

Spanyol, Pantai Gading, Jepang, Selandia Baru, Mesir, Korea Selatan, dan Meksiko adalah kedelapan tim yang pada hari ini akan berupaya meraih kemenangan atas lawannya masing-masing dalam menjaga asa sampai ke partai puncak.

Untuk babak perempatfinal ini, cabang sepakbola putra di Olimpiade Tokyo 2020 akan digelar di empat stadion. Yaitu Stadion Miyagi, Stadion Ibaraki Kashima, Stadion Saitama, dan Stadion Internasional Yokohama.

  • 15:00 WIB, Spanyol VS Pantai Gading (Stadion Miyagi)
  • 16:00 WIB, Jepang VS Selandia Baru (Stadion Ibaraki Kashima)
  • 17:00 WIB, Brasil VS Mesir (Stadion Saitama)
  • 18:00 WIB, Korea Selatan VS Meksiko (Stadion Internasional Yokohama)

Menurut jadwal sepakbola Olimpiade Tokyo 2020, berikutnya ada partai semifinal yang pertandingannya dimainkan pada hari Selasa tanggal 3 Agustus mendatang. Sedangkan perebutan medali perunggu di tanggal 6 Agustus, dilanjutkan dengan perebutan medali emas satu hari kemudian di tanggal 7 Agustus.

Pertandingan sepakbola Putra Olimpiade 2020 tersebut dapat disaksikan melalui link live streaming Olimpiade Tokyo 2020 di link berikut ini.

(krs/cas)

Adblock test (Why?)

Baca lengkap https://news.google.com/__i/rss/rd/articles/CBMid2h0dHBzOi8vc3BvcnQuZGV0aWsuY29tL3NlcGFrYm9sYS9ib2xhLWR1bmlhL2QtNTY2Mzk1MS9qYWR3YWwtZGFuLWxpbmstbGl2ZS1zdHJlYW1pbmctc2VwYWtib2xhLW9saW1waWFkZS0yMDIwLWhhcmktaW5p0gF7aHR0cHM6Ly9zcG9ydC5kZXRpay5jb20vc2VwYWtib2xhL2JvbGEtZHVuaWEvZC01NjYzOTUxL2phZHdhbC1kYW4tbGluay1saXZlLXN0cmVhbWluZy1zZXBha2JvbGEtb2xpbXBpYWRlLTIwMjAtaGFyaS1pbmkvYW1w?oc=5

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Jadwal dan Link Live Streaming Sepakbola Olimpiade 2020 Hari Ini - detikSport"

Post a Comment

Powered by Blogger.